January 2005 Archives

Perkenalan dengan DocBook dan Sejumlah Persoalan

| No TrackBacks

Selama ini boleh dikatakan HTML menjadi format yang paling praktis saya gunakan untuk menulis dokumen. Hampir untuk semua urusan saya dalam penulisan dokumen yang memerlukan pemformatan, saya gunakan HTML. Jika tujuan akhir adalah tampilan, misalnya hendak dicetak dan dibagikan ke orang lain, saya bersikap “kompromistis” dengan HTML 4.01. Yang penting di komputer tempat dokumen dicetak, berkas tersebut ditampilkan dengan baik.

Sedangkan untuk keperluan penyajian digital atau versi online, seperti di blog, saya memilih XHTML. Penekanan yang saya pakai pada makna semantik teks. Misalnya saya berusaha abai pada pemakaian tag code, abbr, acronym, atau q.

Google Friend Connect

About this Archive

This page is an archive of entries from January 2005 listed from newest to oldest.

September 2004 is the previous archive.

February 2005 is the next archive.

Find recent content on the main index or look in the archives to find all content.

Pages

  • About
  • Contact
OpenID accepted here Learn more about OpenID
Powered by Movable Type 4.261